Pelatihan Balanced Scorecard Master Class Training-01.jpg


Balanced Scorecard Master Class Training


Pelatihan Balanced Scorecard Master Class Training 

Balanced Scorecard (BSC) sebagai alat manajemen strategi dan kinerja telah dipakai oleh begitu banyak perusahaan di seluruh dunia. Namun banyak dari perusahaan tersebut membuat kesalahan menerapkan BSC hanya sebagai alat pengukuran kinerja saja. 

 

Workshop BSC Master Class Training ini dirancang baik untuk pemula maupun mereka yang sudah piawai menerapkan BSC. Melalui program ini Anda akan memahami pengetahuan komprehensif mencakup 5 chapter dalam siklus pengelolaan strategi berbasis BSC sebagai alat pengelolaan strategi serta kinerja.

 

 

GML's LEARNING DIFFERENCE

Workshop didasarkan atas pengalaman implementasi BSC oleh  Konsultan GML di lebih dari 300 perusahaan dan organisasi publik di  Asia, Australia, dan Eropa. Klien implementasi BSC oleh GML di  Indonesia terdiri dari berbagai industri: Pertambangan, Oil & Gas, Penerbangan, Farmasi, Rumah Sakit, Perhotelan, Perbankan, Sekuritas,  Asuransi, Leasing, Perkebunan, Pelayaran, Service, Media, Organisasi  Pemerintah, dll. Workshop yang praktis: 40% lecture, 60% studi kasus dan praktik.

 

 

Tujuan:

  • Memahami Balance Scorecard sebagai alat pengelolaan strategi serta kinerja
  • Memahami 5 chapter siklus pengelolaan strategi berbasis Balance Scorecard
  • Memahami pemilahan area kinerja organisasi ke dalam Strategis dan Operasional
  • Mempertahankan dan mengembangkan level kinerja baik secara transformatif dan lintas fungsi
  • Menentukan indikator kinerja dan mengukur pencapaian

 

 

Benefit Peserta CDHX:

  • Kesempatan mengikuti CDHX Clinic Class
  • Berpartisipasi dalam Forum diskusi
  • Program yang diselaraskan dengan akreditasi BNSP & sertifikasi kelas dunia
  • World-Class Curriculum
  • Bimbingan dan komunitas paska pelatihan
  • Pembicara terbaik dari direktur praktisi industri dan konsultan senior
  • Metode belajar yang praktis disertai fokus pada “How To”

 

 

Peserta akan mendapatkan:

  • Pelatihan 
  • Pre-reading “Balanced Scorecard Master Class Training
  • Materi workshop dalam bentuk PDF
  • Case study & group discussion

 

 

Workshop Outline

 

Modul 1: Visi, Misi dan Pernyataan Tujuan:

  • Tantangan Organisasi dimasa Kini dan masa datang
  • Pentingnya Strategi Manajemen bagi Organisasi
  • Kerangka perencanaan Strategi organisasi
  • Menentukan Visi, Misi organisasi

 

 

Modul 2: Peta Strategi, Indikator Kinerja

  • Pemetaan strategi di level organisasi wide
  • Penentuan tema strategi organisasi
  • Tipe speta strategi berdasarkan proposisi nilai
  • Penentuan kinerja level organisasi (KPI & Target)

 

 

Modul 3: Penyelarasan Strategi Organisasi

  • Perbedaan Performance management system dan Performance  Measurement System
  • Penyelarasan strategi organisasi ke level unit bisnis maupun  unit pendukung
  • Penyelarasan vertikal

 

 

Modul 4: Penyelarasan Horizontal dan Kinerja Individu

  • Perbedaan kinerja unit dan kinerja individu
  • Siklus pengeloaan kinerja individu
  • Penyusunan setting goal kinerja Individu
  • Pengelolaan dan evaluasi kinerja individu
  • Studi kasus penurun KPI Individu

 

 

Modul 5: Operasionalisasi Strategi

  • Operasionalisasi BSC
  • Prioritas Strategi Inisiatif
  • Penyusunan Inisiatif Charter
  • Penyelarasan Budget strategis dan operasional

 

 

Modul 6: Pengelolaan Resiko dan Manajemen Perubahan

  • Integrasi strategi dan pengelolaan resiko
  • Pengelolaan manajemen perubahan dalam implementasi BSC
  • Batu sandungan dalam Implementasi BSC


Please click Registration button below to register